Wujudnya dari Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928 dan selanjutnya diperkuat dengan pencantumannya pada pasal 36 UUD 1945.
Fungsi Bahasa Indonesia
- Sebagai bahasa resmi kenegaraan
- Sebagai bahasa pengantar dalam berbagai jenjang pendidikan
- Sebagai alat perhubungan, yaitu alat komunikasi antara pemerintah pusat dan daerah atau sebaliknya, atau antara daerah dengan daerah (dalam hal pemerintahan)
- Sebagai alat pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
- Bahasa Indonesia >>>>> Bahasa Negara
- Bahasa Indonesia >>>>> Bahasa Nasional
- Bahasa Indonesia >>>>> Alat Komunikasi Ilmiah
KALIMAT
Kalimat (dalam Bahasa Indonesia), yaitu susunan kata-kata yang mengandung pengertian. Kalimat efektif, yaitu kalimat dengan struktur yang mudah dipahami (dapat mengungkapkan gagasan pemakainya secara tepat, sehingga dapat dipahami secara tepat pula), tidak berbelit-belit, dan sesuai dengan kaidah bahasa.
Contoh struktur yang salah:- 1. Apa anda sudah makan?
- 2. Apa tidak pada tempatnya? (untuk menanyakan benda)
- 3. Paman punya rumah sendiri di kampung.
- 4. Tahun ini SPP mahasiswa baru saja dinaikkan. >>> mengandung makna ganda
- 1. Anda sudah makan?
- 2. Mengapa tidak diletakkan pada tempatnya?
- 3. Paman mempunyai rumah paling besar di kampung.
- 4. SPP mahasiswa tahun ini dinaikkan.
1. Kesatuan pikiran dalam kalimat
Contoh:
Bapak (Subjek ) akan berangkat (Predikat ) ke kantor(keterangan tempat )
tadi pagi.(Keterangan waktu)
tadi pagi.(Keterangan waktu)